Selasa, 24 April 2018

Video Viral Polisi Gendong Ibu-ibu Driver Ojol yang Pingsan saat Demo di Gedung DPR


Agen Poker  Pelaksanaan aksi damai para driver ojek secara serentak Senin (23/4/2018) kemarin menyisakan pengalaman tersendiri bagi para driver ojek online.

Mulai dari yang terjaring atau yang tersweeping, hingga mendapat hukuman, bahkan ada juga yang pingsan karena kelelahan.

Seperti kejadian di Tanah Abang, Jakarta, ada driver ojek online (ojol) pingsan saat mengikuti aksi damai di depan gedung MPR/DPR RI.


Seperti rekaman video yang diposting oleh Yuni Rusmini di akun facebooknya, Senin (23/4/2018) siang.

Dalam video berdurasi 1 menit itu, seorang polisi menggendong driver ojek wanita yang kelelahan dan bahkan pingsan saat ikut aksi damai itu.

Aiptu Teguh Yulianto, anggota Bhabinkamtibmas Kelurahan Gelora Polsek Tanah Abang Polres Metro Jakarta Pusat, menolong Ibu Pengemudi Online yang pingsan di jalan karena kelelahan setelah melakukan aksi Unjuk rasa di depan gedung MPR DPR.

Seperti apa kejadiannya, simak video di atas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar